Konsultasi
ISO/IEC 27001:2022

Standar Sistem Manajemen Keamanan Informasi

Apa itu ISO 27001?

ISO 27001 atau ISMS ( Information Security Management System ) adalah sebuah standar khusus yang terstruktur tentang pengamanan informasi. Pengamanan informasi itu sendiri adalah suatu proses perlindungan terhadap informasi untuk memastikan beberapa hal berikut ini:

  • kerahasiaan (confidentiality)
  • integritas (integrity) dan
  • ketersediaan (availability)

Apa sih fungsi ISO 27001?

ISO 27001 berguna untuk memastikan bahwa organisasi atau perusahaan memiliki alat yang memadai untuk mengontrol keamanan informasi.
Keamanan informasi yang baik dapat membuktikan bahwa perusahaan memiliki tata kelola manajemen yang baik dalam penanganan pengamanan informasi berharga yang dimiliki organisasi atau perusahaan.

Apa saja manfaat ISO 27001?

  • Mengelola risiko keamanan informasi secara efektif
  • Menerapkan kepatuhan atas regulasi yang ditetapkan oleh pemerintah
  • Melindungi citra perusahaan.
  • Melindungi klien dan informasi mengenai klien.

Alur Konsultasi Iso 27001

alur konsultasi 13485, konsultan iso 13485, sertifikasi iso 13485, manajemen peralatan medis, biaya konsultasi iso 13485

Prinsip ISO 27001

Ada beberapa Prinsip ISO 27001 yang berguna untuk Perusahaan dan organisas. Diantaranya adalah :

Kerahasiaan

Prinsip ini yaitu hanya mereka yang bisa mengakses informasi tertentu. Jadi tidak semua orang bisa mengakses dan melihat data. Sehingga data data anda akan terjaga kerahasiaannya.

Integritas

Integritas yang dimaksud adalah bebas dari ancaman kerusakan atau kehancuran serta gangguan lain yang bisa mengancam perusahaan anda.

Ketersediaan

Adalah ketersediaan informasi untuk pengguna apabila mengakses informasi tanpa adanya gangguan yang menghambat.

Kenapa Perlu ISO 27001?

Meningkatkan Kepercayaan Pelanggan

Saat perusahaan sudah mengantongi sertifikasi ISO 27001, maka kepercayaan pun akan meningkat. Terutama pelanggan yang mengerti pentingnya keamanan data.

Pelanggan yang semakin percaya juga akan berpengaruh pada semakin lancar berjalannya bisnis/perusahaan.

Menekan Pengeluaran Perusahaan

Salah satu keuntungan penerapan standar ISO 27001 adalah mencegah kejadian keamanan yang tidak diinginkan, karena baik besar maupun kecil, tentu kejadian tersebut akan membutuhkan biaya. Nah, sertifikasi ISO 27001 bisa membuktikan bahwa perusahaan siap mencegah insiden keamanan yang berdampak buruk pada pengeluaran biaya perusahaan.

Bukti Tata Kelola Perusahaan yang Memadai

Jika perusahaan sudah memiliki sertifikasi ISO 27001, maka artinya perusahaan sudah menunjukkan tata kelola memadai dalam mengelola data dan informasi. Tak hanya itu, perusahaan juga dianggap sudah sesuai dengan peraturan hukum dan perundang-undangan yang berlaku. Misalnya, UU ITE dan Permen Kominfo No. 4 Tahun 2016 yang mengatur mengenai Sistem Manajemen Pengamanan Informasi.

Kami siap melayani kebutuhan perusahaan Anda

Untuk melaksanakan pendampingan sertifikasi dan konsultasi sesuai dengan ruang lingkup serta standar yang ingin Anda capai. 

Hubungi kami sekarang.

Jasa Konsultasi ISO Yang Lain

Kami memiliki pengalaman dan telah diakui diberbagai perusahaan dalam bidang konsultasi ISO
konsultan iso 14001

ISO 14001 - Sistem Manajemen Lingkungan

ISO 14001 adalah standar yang diakui secara internasional untuk mengelola dampak lingkungan pada bisnis.

konsultasi iso 45001

ISO 45001 - Sistem Manajemen K3(Internasional)

ISO 45001 adalah standar sistem manajemen K3 untuk mengelola Perusahaan yang bertujuan meningkatkan dan mengembangkan

konsultasi iso 9001

ISO 9001 - Sistem Manajemen Mutu

Sertifikasi ISO 9001:2015 adalah standar yang menetapkan persyaratan untuk sistem manajemen mutu.

konsultasi akreditasi iso 17025

ISO 17025 - Sistem Manajemen Uji dan Kalibrasi Laboratorium

ISO/IEC 17025 adalah standar akreditasi yang sudah diakui internasional dan mendapatkan pengakuan secara formal

×

Selamat Datang

Klik sekarang untuk mengobrol di WhatsApp atau kirim email ke [email protected]

× Layanan Konsultasi
;