19 Jan Hilirisasi Nikel, Dampak lingkungan dan Peran ISO 14001
Nikel merupakan logam alami yang memiliki sifat konduktor panas dan listrik yang sangat baik dan digunakan dalam berbagai sektor kehidupan sehari-hari seperti otomotif, pembuatan baterai, dan stainless steel. Seiring dengan meningkatnya permintaan dunia akan kendaraan listrik, hilirisasi nikel di Indonesia menjadi semakin penting. Namun, di...