15 Jul Strategi Penilaian Kesesuaian untuk Meningkatkan Daya Saing Produk Makanan dan Minuman
Dalam industri makanan dan minuman, daya saing produk tidak hanya ditentukan oleh rasa atau harga, tetapi juga oleh standar kualitas dan kepatuhan terhadap regulasi. Penilaian kesesuaian adalah salah satu cara untuk memastikan produk memenuhi standar tersebut.Apa itu Penilaian Kesesuaian?Penilaian kesesuaian adalah proses evaluasi terhadap produk,...